Tuesday, January 1, 2013

Cara menulis cerpen terbaru

Cerpen, Cerita pendek atau sepengal kisah yang biasanya akan habis dalam sekali baca. Cerpen biasanya adalah sebuah cerita yang sederhana yang di rangkai oleh kata - kata yang tak urung juga sederhan.
Nah, karena untuk itu kali ini penulis ingin memberikan tips atau cara menulis cerpen yang sederhana.
Oh, tentu saja di internet atau buku - buku banyak yang sudah memberikan contoh tips atau cara cara menulis cerpen yang baik, Tapi tetap penulis ingin ikut berbagi cara ala penulis pribadi selaku penulis cerpen amatiran :P .

Oke, Karena tips cara menulis cerpen ini dari penulis pribadi, so kita pake cara penulis ya?.


  1. Yang pertama, Tentukan ide awalnya atau bisa juga di sebut dengan Tema. Biasanya penulis cuma butuh satu kalimat untuk ide awal. Contoh nya:
    •  Dengan ide "Jika memang karena takdir,Kenapa kita di pertemukan kalau hanya untuk di pisahkan.
      Sekilas kalimat itu sederhana bukan, tapi siapa yang menduga hanya dengan sebuah kalimat tersebut bisa penulis rangakai menjadi sebuah cerpen, ups ralat cerita malah. Yah tergantung dari bagaimana kita mengelola kata demi katanya. Pengen tau bagaimana kalimat tersebut bisa menjadi cerita serperti apa?. Silahkan baca cerpen Rainbow After Rain yang tediri dari 13 Part.
  2. Yang kedua Alur
    •  Bagaimanapun, kita harus bisa menentukan terlebih dahulu alur sepeti apa yang akan kita buat. Apakah alur maju atau mundur.
  3. Menulis
    •  Ha ha ha, Dalam menulis cerpen, Point tiga ini lah yang paling penting. Sebanyak apa pun ide yang terlintas di kepala tanpa melakukan point ke tiga ini semuanya akan sia - sia. he he he, Bener ga. So, Nggak usah pikirin gimana ceritanya, yang penting mulai aja menulis. Mudah mudahan dengan sering latihan dengan sendirinya kalian akan bisa membuat sebuah cerpen. Intinya gak usah kebanyakan teory, udah langsung praktek aja. 
Oke, Sepertinya itu tips ataupun cara menulis cerpen yang penulis share berdasarkan pengalaman pribadi. Nah bagi kalian yang ingin membaca bagaimana koleksi penulis dalam menuangkan hasil cerpen nya bisa langsung kunjungi aja blog "Star Night" ataupun blog "Cipta Karya Cerpen".
Oke?... Syip!!!.

No comments:

Post a Comment